Fun Fact

Universitas Terbaik Di Indonesia Versi QS WUR 2022

Universitas terbaik di Indonesia masuk kedaftar rangking QS WUR 2022. Apakah kampus kalian menjadi salah satunya?

universitas terbaik di indonesia
16 Universitas Terbaik Indonesia Versi QS WUR 2022

Quacquarelli Symonds World University telah merilis daftar rangking universitas terbaik diseluruh dunia di tahun 2022, sebanyak 1.300 perguruan tinggi terdaftar dalam Quacquarelli Symonds World University Rankings. Quacquarelli Symonds World University Rankings adalah penyedia layanan, analitik dan wawasan terkemuka di dunia untuk sektor pendidikan tinggi global.

Quacquarelli Symonds World University Rankings atau QS WUR menggunakan enam indikator dalam menyusun peringkat perguruan tinggi. Indikator yang digunakan adalah Academic Reputation, Employer Reputation, Citations per Faculty, Faculty Student Ratio, International Faculty and International Students.

Berdasarkan hasil rangking QS WUR 2022 universitas terbaik diseluruh dunia, Indonesia secara total ada 16 perguruan tinggi terbaik yang masuk kedaftar rangking, 3 diantaranya perguruan tinggi swasta. Berikut ini daftar rangking perguruan tinggi terbaik yang ada di Indonesia menurut QS WUR 2022:

1. Universitas Gadjah Mada Yogyakarta

Universitas Gadjah Mada atau sering disebut UGM, terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 254 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 47.8,
  • Employer Reputation 44.4,
  • Citations per Faculty 1.5,
  • Faculty Student Ratio 65.4,
  • International Faculty 21.3
  • International Students 2.3
  • Total skor penilaian adalah 38.3.

2. Universitas Indonesia Depok

Universitas Indonesia atau sering disebut UI, terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 290 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 44.1
  • Employer Reputation 51.8
  • Citations per Faculty 1.8
  • Faculty Student Ratio 39.1
  • International Faculty 74.7
  • International Students 3.5
  • Total skor penilaian adalah 35.1.

3. Institut Teknologi Bandung

Institut Teknologi Bandung atau sering disebut ITB terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 303 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 41.2
  • Employer Reputation 44
  • Citations per Faculty 27
  • Faculty Student Ratio 57.8
  • International Faculty 17.7
  • International Students 3.4
  • Total skor penilaian adalah 34.2.

4. Universitas Airlangga Surabaya

Universitas Airlangga atau sering disebut UNAIR terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 465 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 27.4
  • Employer Reputation 49.3
  • Citations per Faculty 1.2
  • Faculty Student Ratio 44
  • International Faculty 2.9
  • International Students 2.2
  • Total skor penilaian adalah 25.3.

5. Institut Pertanian Bogor

Institut Pertanian Bogor atau sering disebut IPB terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 511-520 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 18.9
  • Employer Reputation 21
  • Citations per Faculty 1.6
  • Faculty Student Ratio 55.1
  • International Faculty 43.3
  • International Students 3.3
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

6. Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya

Institut Teknologi Sepuluh November atau sering disebut ITS terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 751-800 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 11.2
  • Employer Reputation 22.4
  • Citations per Faculty 2.1
  • Faculty Student Ratio 26.1
  • International Faculty 45.7
  • International Students 4.5
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

7. Universitas Padjajaran Bandung

Universitas Padjajaran atau sering disebut UNPAD terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 801-1000 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 12.9
  • Employer Reputation 17.6
  • Citations per Faculty 1.3
  • Faculty Student Ratio 30.2
  • International Faculty 6.2
  • International Students 1.6
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

8. Universitas Bina Nusantara Jakarta

Universitas Bina Nusantara atau sering disebut BINUS University terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1001-1200 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 9.8
  • Employer Reputation 9.7
  • Citations per Faculty 1.5
  • Faculty Student Ratio 22.3
  • International Faculty 4.8
  • International Students 4.5
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

9. Universitas Diponegoro Semarang

Universitas Diponegoro atau sering disebut UNDIP terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1001-1200 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 14.2
  • Employer Reputation 17.5
  • Citations per Faculty 1.4
  • Faculty Student Ratio 10.6
  • International Faculty 10.8
  • International Students 2.2
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

10. Telkom University Bandung

Telkom University terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1001-1200 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 5
  • Employer Reputation 6.2
  • Citations per Faculty 1.3
  • Faculty Student Ratio 24
  • International Faculty 4.8
  • International Students 2.4
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

11. Universitas Brawijaya Malang

Universitas Brawijaya atau sering disebut UNIBRA terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1001-1200 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 13.7
  • Employer Reputation 17.8
  • Citations per Faculty 1.3
  • Faculty Student Ratio 8.6
  • International Faculty 2
  • International Students 1.8
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

12. Universitas Hasanuddin Makassar

Universitas Hasanuddin atau sering disebut UNHAS terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1001-1200 dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 10.1
  • Employer Reputation 5.6
  • Citations per Faculty 1.4
  • Faculty Student Ratio 11.1
  • International Faculty 2.3
  • International Students 1.9
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

13. Universitas Andalas Padang

Universitas Andalas atau sering disebut UNAND terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1201+ dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 5.4
  • Employer Reputation 2.7
  • Citations per Faculty 1.3
  • Faculty Student Ratio 5.4
  • International Faculty 1
  • International Students 1.2
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

14. Universitas Muhammadiya Surakarta

Universitas Muhammadiya Surakarta atau sering disebut UMS terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1201+ dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 4.2
  • Employer Reputation 1.7
  • Citations per Faculty 1.1
  • Faculty Student Ratio 6.6
  • International Faculty 1.1
  • International Students 1.2
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

15. Universitas Sebelas Maret Surakarta

Universitas Sebelas Maret atau sering disebut UNS terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1201+ dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 7.4
  • Employer Reputation 5.6
  • Citations per Faculty 1.4
  • Faculty Student Ratio 11.2
  • International Faculty 3.4
  • International Students 1.5
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

16. Universitas Sumatra Utara

Universitas Sumatra Utara atau sering disebut USU terdaftar di QS WUR 2022 pada peringkat 1201+ dengan indeks penilaian

  • Academic Reputation 5
  • Employer Reputation 3.2
  • Citations per Faculty 1.3
  • Faculty Student Ratio 15.7
  • International Faculty 1.2
  • International Students 2.3
  • Total skor penilaian tidak terlampir.

Itulah beberapa daftar rangking universitas terbaik versi QS WUR 2022 yang ada di Indonesia. 16 universitas tersebut memiliki kualitas terbaik, mahasiswa yang terus berkarya dan memiliki lulusan terbaik menjadikan universitas tersebuh terbaik dan terfavorit dikalangan para siswa yang ingin mendaftar di perguruan tinggi.

Share:

0 Komentar

Artikel Terkait